Ketua KPK Firli Bahuri Jadi Tersangka Kasus Dugaan Pemerasan Syahrul Yasin Limpo

Ketua KPK Firli Bahuri Jadi Tersangka Kasus Dugaan Pemerasan Syahrul Yasin Limpo

Ketua KPK Firli Bahuri resmi jadi tersangka oleh Polri, dalam kasus dugaan pemerasan terhadap Syahrul Yasin Limpo.-ist/jambi-independent.co.id-

Menurutnya, kliennya bahkan mengaku tidak mengetahui siapa yang melaporkan kasus pemerasan tersebut.

"Saya pastikan pelapor bukan pak SYL (Syahrul Yasin Limpo)," katanya. Menurutnya, situasi saat ini dalam keadaan kurang baik. Syahrul Yasin Limpo kata dia, adalah orang yang baik.

BACA JUGA:Hargai Cabai Merah di Tanjab Timur Tembus di Angka Rp 100 Ribu per Kg

BACA JUGA:Resmi Meluncur di Indonesia, HP Oppo Find N3 Dibanderol Rp30 Juta, Mau Beli? Ini Spesifikasinya

Begitu juga Kapolda Metro Jaya, dan Ketua KPK Firli Bahuri. Mereka orang-orang baik. Namun karena situasi yang kurang baik, membuat mereka dalam pusaran yang kurang baik.

Sementara sejauh ini puluhan saksi telah diperiksa dalam dugaan pemerasan oleh pimpinan KPK terhadap mantan Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo, di mana terdapat 86 orang saksi dan 8 ahli. *

Artikel ini juga tayang di disway.id dengan judul Polisi Resmi Tetapkan Firli Bahuri Tersangka Dugaan Pemerasan SYL

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: