Berikut 8 Manfaat Bawang Merah Untuk Kesehatan Tubuh, Nomor 5 Tak Terduga!

Berikut 8 Manfaat Bawang Merah Untuk Kesehatan Tubuh, Nomor 5 Tak Terduga!

Manfaat Bawang Merah Untuk Kesehatan Tubuh-ist/jambi-independent.co.id-freepik.com

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Bawang merah adalah salah satu varietas Bawang yang umumnya ditanam di Asia Tenggara, termasuk di Indonesia.

Bawang merah merupakan bumbu dapur yang sering digunakan dalam masakan untuk menambah cita rasa dan aroma yang kuat. Meskipun biasanya dimanfaatkan dalam memasak, Bawang merah ini juga memiliki nilai tambah dalam menjaga kesehatan tubuh. 

Hal ini dikarenakan berbagai nutrisi yang terkandung dalam bawang merah membuatnya sangat bermanfaat untuk kesehatan.

Bawang merah kaya akan karbohidrat, protein, serat, zat besi, kalsium, folat, magnesium, kalium, fosfor, dan zinc. Selain itu, bawang merah juga mengandung berbagai jenis antioksidan seperti flavonoid, polifenol, quercetin, dan saponin.

BACA JUGA:Catat 9 Cara Mengahadapi Cowok Red Flag, Jangan Sampai Terlena!

BACA JUGA:AHM Luncurkan All New Honda BeAT dengan Desain dan Fitur Keamanan Baru

Berikut manfaat dari mengonsumsi bawang merah untuk kesehatan tubuh, yuk simak!

1. Melawan penyakit jantung 

Bawang merah kaya akan senyawa alil sulfida yang tinggi, yang memiliki potensi untuk menangkal penyakit jantung. Selain itu, vitamin C yang terdapat dalam bawang merah juga memiliki peran sebagai antioksidan yang baik bagi kesehatan jantung.

Terlebih lagi,  suatu jenis senyawa yaitu flavonoid yang ada dalam bawang merah ini, dapat membantu mengurangi tekanan darah dan meredakan peradangan.

2. Mencegah kanker

Senyawa alil sulfida yang terdapat dalam bawang juga dapat membantu melindungi tubuh terhadap risiko kanker.

BACA JUGA:Build Selena Mobile Legends Tersakit 2024, Skill CC Kematian

BACA JUGA:Honda Beat Street New 2024, Kendaraan yang Baru Launching Dengan Spesifikasi Utama yang Sangat Menarik

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: