Tak Perlu Mahal, Ini 8 Cara Alami Bikin Kulit Putih, Cerah dan Mulus hanya Dalam Seminggu

Tak Perlu Mahal, Ini 8 Cara Alami Bikin Kulit Putih, Cerah dan Mulus hanya Dalam Seminggu

Tips mendapatkan kulit putih,cerah dan mulus -Foto : ilustrasi-Net

6. Lemon

Kaya akan vitamin c, lemon juga dapat dimanfaatkan sebagi salah satu cara memutihkan dan mencerahkan kulit secara alami, jika digunakan secara teratur. 

Ada dua cara memutihkan kulit yang dapat dicoba dengan lemon yaitu, pertama campurkan 3 sendok makan jus lemon, 1 sendok makan dadih dan 2 sendok makan tepung gram (tepung yang terbuat dari kacang tanah).

 Aplikasikan dengan tebal campuran tersebut pada tangan, kaki dan anggota tubuh lain yang diinginkan. Setelah 20 menit, bilas dengan air dingin dan keringkan. Untuk hasil yang maksimal gunakan bahan alam ini selama tujuh hari. Kamu akan dapat melihat perbedaan pada kulit setelah tujuh hari pemakaian.

Nggak mau ribet dengan cara yang pertama? Ada cara lain yang lebih mudah, yakni dengan menjadikan lemon sebagai scrub. Pertama siapkan campuran jus lemon dan madu masing-masing 2 sendok makan serta 1 sendok makan gula aduk rata. Aplikasikan pada tangan dan kaki kemudian bilas dengan air. Lakukan secara ruitn untuk hasil maksimal.

BACA JUGA:10 Cara Ampuh Mengatasi Anak Susah Makan

BACA JUGA:6 Manfaat Konsumsi Wortel Mentah untuk Kesehatan, Nomor 3 Bisa Cegah Keriput dan Jerawat Lho

7. Mentimun

Mentimun kaya akan mineral dan vitamin yang penting agar kesegaran kulit terjaga sehingga kulit tidak terlihat kusam. Mentimun juga berguna untuk menghambat pigmentasi kulit. Selain itu Mentimun memiliki vitamin A yang mampu menyamarkan warna kulit gelap dan tidak rata. Keuntungan lain dengan menggunakan mentimun sebagai salah satu cara memutihkan kulit adalah bahan ini mudah didapatkan. 

Cara pakainya, blender beberapa mentimun hingga halus, kemudian campurkan 2 sendok makan lidah buaya aduk hingga merata. Oleskan krim pada kulit secara menyeluruh, diamkan sekitar 10 menit dan bilas dengan air dingin. Lakukan langkah ini pada pagi dan sore hari.

8. Jeruk Nipis dan Pepaya

Kombinasi pepaya dan jeruk nipis mampu memutihkan kulit tubuh secara cepat karena kandungan kedua buah ini bisa mengangkat sel-sel kulit mati yang membuat kulit kusam. Selain itu keduanya kaya akan antioksidan sehingga mampu menangkal radikal bebas. Cara penggunaannya yaitu, haluskan satu buah pepaya dan campur dengan air perasan jeruk nipis. Aduk hingga merata dan terbentuk seperti cream. Balurkan cream ini pada seluruh kulit tubuh secara merata. Diamkan selama 15-20 menit hingga mengering. Bilas dengan air hangat lalu keringkan. Lakukan perawatan ini secara rutin untuk hasil maksimal.*

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: