Tips Mengajarkan Toilet Training Kepada Anak, Wajib Diajarkan Sebelum Terlambat

Tips Mengajarkan Toilet Training Kepada Anak, Wajib Diajarkan Sebelum Terlambat

Toilet training pada anak-ist/jambi-independent.co.id-freepik.com

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Salah satu hal yang penting di ajarkan untuk balita adalah toilet training.

Karena toilet traning sangat penting untuk anak-anak dalam hal kemandirian.

Hal  Ini adalah langkah penting dalam pertumbuhan mereka.

Terutama dalam hal sosial dan emosional.

Dengan toilet training, anak-anak belajar mengenali dan, menanggapi isyarat tubuh mereka.

BACA JUGA:Resep Bistik Daging Sapi Sederhana, Olahan Daging Kurban Idul Adha

BACA JUGA:Awas Jangan Sembarangan Pinjam, Ini 101 Daftar Pinjol Legal Tercatat di OJK Juni 2024

Yang merupakan bagian dari proses tumbuh kembang yang sehat.

Waktu yang tepat untuk mengajari toilet training biasanya berkisar antara usia 18 bulan hingga 3 tahun.

Tetapi, setiap anak berbeda, jadi penting untuk memperhatikan tanda-tanda kesiapan mereka.

Seperti kemampuan untuk mengikuti instruksi sederhana, ketertarikan pada toilet atau potty chair.

BACA JUGA:Mobile Legends: Build Popol & Kupa Tersakit 2024, Jadi Hyper Sakit Banget

BACA JUGA:Hasil EURO 2024 Tadi Malam: Inggris Menang Tipis 1-0 Atas Serbia, Bellingham Jadi Pahlawan

Dan kemampuan untuk menahan buang air selama beberapa waktu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: