Resep Masakan Cumi yang Simple dan Nikmat Cocok untuk Dimasak Saat Tidak Ada Waktu
Simak beberapa olahan cumi yang lezat.-ist/jambi-independent.co.id-pinterest.com
JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Olahan cumi-cumi, hampir semua orang menyukaikarena rasanya yang gurih dan lembut.
Tetapi sebagian orang beranggapan bahwa cumi-cumi merupakan seafood yang sulit diolah.
Ini karena cumi-cumi memilki tinta hitam dan tulang lunak yang terkadang sulit untuk dibersihkan.
Sebenarnya apabila kita mengetahui bagaimana trik untuk membersihkannya itu akan mudah.
BACA JUGA:Ini Dia 8 Makanan Penutup yang Cocok Disajikan Saat Lebaran
BACA JUGA:Operasi Ketupat 2024 Dimulai, Ini Pesan Wakapolda Jambi Brigjen Pol Edi Mardianto
Sebenarnya ada trik untuk membersihkan tinta cumi.
Sebelum memotong cumi-cumi, usahakan ambil kantong tinta yang ada di dalam perut cumi-cumi.
Kemudian baru ambil tulang lunak yang ada di bagian tubuh cumi-cumi, baru setelah itu potong cumi-cumi sesuai selera.
Kemudian tips untuk memasak cumi-cumi agar tidak alot yaitu dengan membersihkan bagian kulit yang tipis berwarna kecoklatan kemudian jangan terlalu lama memasak cumi-cumi.
BACA JUGA:Presiden Jokowi Batal Kunjungi Kerinci dan Sungai Penuh, Masyarakat Kecewa
Berikut resep simple olahan cumi-cumi yang bisa direcook oleh ibu rumah tangga maupun yang tinggal di kosan.
1. Cumi sambal cabai hijau
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: