Program Vaksinasi Booster Kedua Dimulai, Ini Daftar Jenis dan Kombinasi Vaksinnya

Program Vaksinasi Booster Kedua Dimulai, Ini Daftar Jenis dan Kombinasi Vaksinnya

Vaksinasi booster kedua dimulai 24 Januari 2023-Foto : Ilustrasi-Freepik

Mengutip fin.co.id, berikut ini adalah daftar lengkap jenis dan kombinasi vaksin yang dapat digunakan untuk booster kedua:

1. Kombinasi untuk booster pertama Sinovac

BACA JUGA:Soroti Usulan Kenaikan Biaya Haji 2023, Politisi PKS Minta Dilakukan Audit

BACA JUGA:Banjir Rob di Kuala Tungkal, Rumah Warga dan Masjid Agung Al-Istiqomah Terendam

- Sinovac diberikan dosis penuh (full dose) atau 0,5 ml.

- Moderna diberikan dosis penuh (full dose) atau 0,5 ml.

- AstraZeneca diberikan separuh dosis (half dose) atau 0,25 ml.

- Zifivax dosis penuh (full dose) atau 0,5 ml.

BACA JUGA:Bejat! Bocah 13 Tahun di Kuala Tungkal Digilir 5 Pemuda dalam Semalam

BACA JUGA:Anggota TNI Polri Coba-Coba Bekingi Truk Batu Bara Masuk Kota, Ini Kata Kapolresta Jambi

- Pfizer diberikan separuh dosis (half dose) atau 0,15 ml.

- Indovac diberikan dosis penuh (full dose) atau 0,5 ml.

- Sinopharm diberikan dosis penuh (full dose) atau 0,5 ml.

- Inavac dosis penuh (full dose) atau 0,5 ml.

BACA JUGA:Berlaku Malam Ini, Truk Batu Bara Masuk Kota Jambi Didenda Rp50 Juta, Masih Berani Coba?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: