Wow, Air Rebusan Kayu Manis Bisa Redakan Penyakit Kronis

Wow, Air Rebusan Kayu Manis Bisa Redakan Penyakit Kronis

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Jika dikonsumsi secara rutin, air rebusan kayu manis terbukti mampu meredakan penyakit kronis. 

Manfaat rempah Kayu Manis bukan sekedar untuk menambah kenikmatan hidangan makanan dan minuman. 

Kayu Manis juga memiliki manfaat yang baik bagi kesehatan, terutama mengatasi beberapa penyakit kronis.

Cara mengonsumsi Kayu Manis untuk kesehatan yakni dengan meminum air rebusannya. 

BACA JUGA:Gubernur Jambi Al Haris: Turunnya Harga Komoditi, Bakal Pengaruhi Inflasi Daerah 

BACA JUGA:Sekarang, Beli Minyak Goreng Curah Wajib Tunjukkan KTP

Air rebusan Kayu Manis diketahui mengandung Nutrisi seperti Sodium, Protein, Zat Besi, Vitamin C, Kalsium, Vitamin D, Kobalamin dan Laninnya.

Berikut ini beberapa penyakit kronis yang dapat diredakan dengan air rebusan kayu manis;

1. Mencegah Diabetes 

Khasiat kayu manis lainnya yakni bisa menurunkan kadar gula darah. Sejumlah penelitian yang sudah dilakukan pada manusia menunjukkan efek anti diabetes dari kayu manis. Hasilnya, kadar gula darah puasa bisa turun sebesar 10-29 persen dengan mengonsumsi kayu manis.  

2. Mencegah Kanker

Kandungan zat anti oksidan pada kayu manis mampu melindungi terhadap kerusakan DNA, mutasi sel dan pertumbuhan tumor. Sedangkan kandungan cinnemaldehyde berguna melindungi DNA dari kerusakan radikal bebas yang merupakan penyebab kanker. 

BACA JUGA: Senin, MenPAN-RB ke Kota Jambi, Ini Agendanya 

BACA JUGA:Di Kabupaten Tebo, Sudah Terpantau 48 Hotspot, Status Siaga Karhutla Diajukan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: disway.id