Dokumentasikan Liburan Anda dengan Kamera Maksimal dari Vivo V30e

Dokumentasikan Liburan Anda dengan Kamera Maksimal dari Vivo V30e

Vivo V30e yang miliki kamera maksimal-Foto : ilustrasi-Net

JAKARTA, JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Anda suka bersua foto dan mengabadikan setiap momen berharga dalam hidup menggunakan handphone? Nah, Vivo V30e memberikan jawabannya.

Apalagi saat momen liburan kali ini. Jika Anda berlibur dan ingin mengabadikan momen berharga saat liburan, Anda bisa menggunakan kamera yang dimiliki oleh Vivo V30e ini.

Nah, jangan sampai liburan Anda kali ini terlewatkan begitu saja. Dokumentasikan setiap momen dalam hidup Anda terutama saat liburan.

Liburan juga sebaiknya dilengkapi perangkat yang bisa menunjang multitasking tanpa harus repot, sepert serie terbaru Vivo V30e.

BACA JUGA:Kapolda Jambi Meriahkan Hari Adat Melayu Jambi 1 Muharram 1446 H Tahun 2024

BACA JUGA:Harga TBS Sawit Jambi Melonjak, Tembus Rp 2.914,96/Kg pada 5-11 Juli 2024

Fendy Diisi Tanjaya selaku Product Manager Vivo Indonesia mengatakan, momen liburan sekolah adalah waktu yang berharga untuk melakukan berbagai aktivitas yang bermanfaat dan menyenangkan.

"Kami melengkapi Vivo V30e dengan kemampuan fotografi terdepan dan performa yang dapat diandalkan agar pengguna kami dapat sepenuhnya menikmati setiap momen liburan sekolah tanpa kendala," kata Fendy, melalui press release. 

Dikatakan Fendy bahwa Vivo V30e dalam setiap suasana dan kondisi pencahayaan yang berbeda-beda.

Seringkali orang gagal dalam mengabadikan momen, karena hasil foto yang buram, tidak fokus, gambar yang gelap atau bahkan terlalu terang.

BACA JUGA:Perbaikan Jalan Lintas Sumatera Depan Masjid Agung Al Mubarok di Kabupaten Bungo Dinilai Lamban, Warga Protes

BACA JUGA:Kenalkan Motor Seharga Mobil, Ini Kawasaki Ninja ZX-6R KRT Edition 2025 Seharga Rp 360 Juta

"Tantangan itu kini dijawab oleh Vivo V30e yang disokong kamera utama 50MP dan sensor Sony IMX882 Main Camera module.

Selain itu, foto atau video dapat dihasilkan dengan mudah dan memiliki kualitas jernih dengan warna yang vivid.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: