Wah Penting! 7 Antibiotik Alami yang Bisa Cegah Infeksi yang Harus Kamu Tahu

Wah Penting! 7 Antibiotik Alami yang Bisa Cegah Infeksi yang Harus Kamu Tahu

Meminum teh jahe dapat mencegah infeksi karena jahe merupakan antibiotik alami -ist/jambi-independent.co.id-freepik.com

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID- Di era modern ini, penggunaan antibiotik sering kali menjadi solusi utama dalam menangani infeksi, tapi penggunaan antibiotik secara berlebihan dapat menimbulkan resistensi bakteri.

Jadi tiak ada salahnya kita mengenal beberapa antibiotik alami yang efektif dan aman digunakan, karena dengan menggunakan antibiotik alami bisa dilakukan sebagai bagian dari gaya hidup sehat, yang dapat membantu mencegah infeksi dan menjaga kesehatan tubuh secara keseluruhan.

Nah untuk itu, ini dia 7 antibiotik alami yang bisa membantu mencegah infeksi yang harus kamu ketahui:

1. Madu manuka

Antibiotik alami yang bisa cegah infeksi pertama adalah madu manuka, madu yang berasal dari nektar bunga manuka yang tumbuh di Selandia Baru dan Australia.

BACA JUGA:9 Manfaat Berat Merah untuk Kesehatan Tubuh, Cocok untuk Kamu yang Sedang Diet!

BACA JUGA:7 Dampak Negatif Terhadap Kesehatan Saat Berlebihan Menggunakan Ponsel, Nomor 3 Sangat Fatal

Madu ini terkenal karena memiliki sifat antibakteri yang kuat berkat kandungan senyawa aktifnya, yaitu methylglyoxal (MGO).

Madu manuka efektif dalam melawan berbagai jenis bakteri patogen, termasuk yang resisten terhadap antibiotik konvensional.

Selain itu, madu manuka juga membantu mempercepat penyembuhan luka dan mengurangi peradangan.

2. Ekstrak bawang putih

Antibiotik alami yang bisa cegah infeksi kedua adalah ekstrak bawang putih, komponen aktif dalam bawang putih, allicin, memiliki sifat antibakteri, antijamur, dan antivirus yang kuat.

BACA JUGA:Wajib Tahu, 7 Manfaat Air Rebusan Jahe untuk Kesehatan Tubuh!

BACA JUGA:8 Kebiasaan yang Bisa Merusak Kesehatan Ginjal

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: