Mall Pelayanan Publik Kabupaten Sarolangun Diresmikan

Mall Pelayanan Publik Kabupaten Sarolangun Diresmikan

Peresmian Mall Pelayanan Publik di Kabupaten Sarolangun.-koni/jambi-independent.co.id-

Karena di gedung ini akan ada semua pelayanan pemerintah berada di satu tempat ini, baik itu pelayanan perizinan, Administrasi kependudukan, BPKP, dan sebagainya.

"Kita mengintegrasikan seluruh pelayanan perizinan yang ada di kabupaten Sarolangun, artinya semua pelayanan akan menjadi satu berada di sini, baik itu KTP dan Adminduk, izin usaha, Samsat, BPKP, dan perijinan lainnya,” ujarnya.

BACA JUGA:Xavi Hernandez Berubah Pikiran, Putuskan Tetap Bertahan di Barcelona

BACA JUGA:DPRD Provinsi Jambi bersama KPK Gelar Sosialisasi Pencegahan Tindak Pidana Korupsi

Pantauan jambi-independent.co.id, di Mall Pelayanan Publik Kabupaten Sarolangun ini tersedia beberapa layanan publik yang memang dii butuhkan masyarakat seperti layanan administrasi kepedudukan, Samsat, PDAM, dan layanan perizinan lainnya. *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: