Buang Jauh Jauh Kebiasaan Buruk yang Membuat Berat Badan Cepat Naik

Buang Jauh Jauh Kebiasaan Buruk yang Membuat Berat Badan Cepat Naik

Kebiasaan buruk yang membuat berat badan cepat naik-Foto : ilustrasi-Net

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Ada beberapa kebiasaan buruk yang cepat menambah berat badan.

Sebaiknya, kebiasaan buruk yang tidak Anda sadari ini malah membuat dampak buruk bagi hidup Anda.

Padahal, menjaga berat badan yang sehat merupakan bagian penting dari kesejahteraan fisik. 

Berat badan ideal, tak hanya membantumu lebih percaya diri. Tapi ini juga membantumu memiliki kesehatan fisik pun psikis yang lebih sehat. 

BACA JUGA:Jasa Raharja dan Korlantas Polri Serahkan Buku Pendidikan Lalu Lintas Kepada Tenaga Pengajar di Jawa Timur

BACA JUGA:Kukuhkan Kemitraan Bersama PTS Terbaik di Jambi: PT. Jasa Raharja dan UNBARI Luncurkan MOU Inovatif

Berikut kebiasaan buruk yang bisa menambah berat badan :

1. Konsumsi Makanan Berlemak dan Tinggi Gula

Makanan berlemak tinggi dan tinggi gula, cenderung memiliki kandungan kalori yang tinggi. Mengonsumsi makanan ini secara berlebihan akan menyebabkan penumpukan lemak tubuh. Ini juga sangat rentan dalam peningkatan berat badan.

2. Kurang Tidur

Kurang tidur bisa memengaruhi regulasi hormon yang mengendalikan nafsu makan. Kurang tidur akan meningkatkan produksi hormon ghrelin (hormon lapar) dan mengurangi produksi hormon leptin (hormon kenyang). 

Tak heran, jika ini nantinya memicu keinginan untuk makan lebih banyak dan naiknya berat badan.

BACA JUGA:Simak, Ini Bahaya Tidak Menyikat Gigi pada Malam Hari

BACA JUGA:9 Tips Mengatasi Gusi Bengkak Paling Ampuh

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: