Waspada, Ini 5 Gejala Serangan Jantung

Waspada, Ini 5 Gejala Serangan Jantung

2. Keringat berlebihan di malam hari

Banyak berkeringat di malam hari padahal cuaca sedang tidak gerah adalah pertanda awal serangan jantung, terutama pada perempuan.

Namun, gejala serangan jantung saat tidur ini sering disalahpahami sebagai gejala menopause.

Jika terbangun dari tidur dan seprai basah kuyup, atau tidak bisa tidur nyenyak karena terus berkeringat, ini bisa menjadi pertanda serangan jantung.

BACA JUGA:Terlalu Sering Makan Buah Naga, Hati-hati 5 Bahaya Ini 

BACA JUGA:Membahayakan, Petugas Damkar Kota Jambi Evakuasi Sarang Tawon Vespa di Rumah Warga

3. Sakit dada

Sakit di bagian dada adalah tanda yang paling umum dari serangan jantung. Gejala ini hadir dari tingkatan yang ringan hingga parah.

Namun, lebih sering muncul dengan rasa sakit yang ringan, sehingga banyak orang yang tak menghiraukannya.

Padahal, gejala ini bisa diartikan sebagai gejala awal dari gangguan jantung yang mungkin dimiliki.

4. Tubuh nyeri

Pasien yang mengalami gangguan jantung, biasanya juga merasakan rasa tidak nyaman dan nyeri pada seluruh tubuhnya, terutama bagian tangan, leher, punggung, dan perut.

BACA JUGA:Imbas Kecelakaan Maut di Tol Mojokerto-Surabaya, Supir Bus Berpotensi Jadi Tersangka 

BACA JUGA:Pimpin Upacara Bendera, Danrem 042/Gapu Bacakan Amanat Kasad

Selain itu, diiringi juga dengan napas yang pendek. Bila memang mengalami hal ini, apalagi dalam frekuensi yang sering, maka segera berkonsultasi dengan dokter, seperti dikutip dari JPNN.com.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: