Menutup pernyataannya, Presiden Prabowo mengajak semua negara anggota ASEAN dan Jepang untuk meneladani semangat Konferensi Asia-Afrika Bandung 1955 sebagai dasar kerja sama yang damai, setara, dan inklusif.
"Bersama-sama, kita dapat membentuk kawasan yang stabil, tangguh, dan sejahtera bagi semua," pungkas Presiden Prabowo.