Wajib Tahu Ya! Ini Tips Menjaga Kesehatan Saat Cuaca Panas

Jumat 18-04-2025,10:44 WIB
Reporter : Risza S Bassar
Editor : Risza S Bassar

Menu-menu berkuah tidak hanya menambah cairan tubuh, tapi juga membantu mengganti elektrolit yang hilang lewat keringat.

Buah-buahan seperti semangka, melon, dan pepaya tidak hanya menyegarkan, tapi juga mengandung antioksidan yang membantu menjaga daya tahan tubuh di tengah cuaca ekstrem.

3. Jaga Rumah Tetap Sejuk

Rumah yang panas bisa mempengaruhi kualitas tidur dan meningkatkan risiko gangguan kesehatan.

BACA JUGA:Usai Mutasi Polri, Ini Daftar Nama 6 Kajati yang Kena Mutasi oleh Jaksa Agung, Dilantik 23 April 2025

BACA JUGA:Gubernur Jambi Puji Peran Polda Jambi dalam Jaga Kamtibmas

Beberapa trik sederhana yang bisa dilakukan:

- Tutup jendela dan gorden saat matahari terik, buka saat suhu mulai turun

- Letakkan tanaman indoor untuk menambah kelembaban udara

- Pasang kipas di sudut ruangan untuk memaksimalkan sirkulasi udara

- Hindari menyalakan lampu atau elektronik yang menghasilkan panas berlebih

Untuk yang punya AC, disarankan untuk tidak mengatur suhu terlalu dingin. Selisih suhu ideal antara luar dan dalam ruangan maksimal 5-6 derajat untuk mencegah syok termal saat keluar-masuk ruangan.

BACA JUGA:Ini 3 Sosok yang Mengambil Formulir Pendaftaran Bakal Calon Ketua Umum KONI Provinsi Jambi di Hari Pertama

BACA JUGA:Diakui Dunia, Layanan Wealth Management BRI Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney

4. Kenali Tanda Bahaya Panas Berlebih

Awalnya cuma pusing dan lemas, sepert capek biasa. Tapi lama-lama pandangan kabur dan bisa mengakibatkan pingsan.

Kategori :