Sukses Polres Sarolangun Sadarkan Masyarakat, Ubah Lahan Eks PETI Jadi Kolam Ikan

Sukses Polres Sarolangun Sadarkan Masyarakat, Ubah Lahan Eks PETI Jadi Kolam Ikan

Lahan eks PETI di Desa Mounti, kini telah disulap menjadi kolam ikan.-ist/jambi-independent.co.id-

Pendekatan kreatif dan solutif yang dilakukan Kapolres Sarolangun tersebut diapresiasi Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono. Selain memberi manfaat untuk ekonomi dan lingkungan hidup Program Desa Anti PETI sekaligus berdampak positif terhadap stabilitas kamtibmas.

“Tidak ada kata terlambat untuk langkah kebaikan bersama. Semoga semangat warga Desa Mounti untuk bangkit kembali dengan usaha positif ini, berhasil dan berkah,” kata Irjen Rusdi yang bahkan menyempatkan diri menyambangi dan makan malam bersama Qoyyum dan kawan-kawan di Desa Mounti.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: