Berikut Sunnah-sunnah yang Bisa Orang Tua Lakukan Kepada Bayi yang Baru Lahir

Berikut Sunnah-sunnah yang Bisa Orang Tua Lakukan Kepada Bayi yang Baru Lahir

Berikut Sunnah-sunnah yang Bisa Orang Tua Lakukan Kepada Bayi yang Baru Lahir-ist/jambi-independent.co.id-freepik.com

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Saat bayi baru lahir pasti semua orang berbahagia.

Karena kedatangan anugerah Allah SWT, dan kedatangan anggota baru dalam keluarga.

Dalam Islam dalam menyambut kelahiran bayi ada beberapa Sunnah yang bisa di lakukan.

Mulai dari mengadzani hingga mendoakannya.

Nabi Muhammad SAW mengajarkan kita, tentang bagaimana mendoakan anak yang baru lahir.

BACA JUGA:Build Yu Zhong Mobile Legends Terbaik 2024, EXP Lane Terkuat

BACA JUGA:Ingin Berkecimpung ke Dunia Properti? Berikut 3 Tips dari Ikang Fawzi

Sesuai dengan hadits nabi Muhammad, 

مَا مِنْ مَوْلُوْدٍ يُوْلَدُ إِلاَّ نَخَسَهُ الشَّيْطَانُ فَيَسْتَحِلُ صَارَخًا مِنَ نَخْسَةِ الشَّيْطَانَ إِلاَّ ابْنُ مَرْيَمَ وَأُمَّهُ

“Tidak ada seorang anakpun yang lahir melainkan syaitan menusuknya hingga menjeritlah si anak akibat tusukan syaithan itu kecuali putra Maryam (Isa) dan ibunya (Maryam)”

Dikeluarkan oleh Al-Bukhari (3248), Muslim (15/128 Nawawi) dan At-Thabrani dalam As-Shaghir (29), dan riwayat yang lain darinya dan Ibnu HIbban (6150-6201-6202).

BACA JUGA:Tak Cuma 1, Bakal Ada Tersangka Baru di Kasus Ko Apex

BACA JUGA:Atlet Badminton Leong Jun Hao Asal Malaysia Menjadi Rival dari Atlet Andalan Badminton Indonesia

Kemudian Abu Hurairah berkata : bacalah ketika kalian mau

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: