Selain Melatih Motorik Kasar, Motorik Halus Juga Wajib di Stimulasi Agar Seimbang
Selain Melatih Motorik Kasar, Motorik Halus Juga Wajib di Stimulasi Agar Seimbang-ist/jambi-independent.co.id-freepik.com
5. Usia 6-7 bulan
Di usia ini anak sudah bisa meraih barang yang ada di depannya.
Jadi ayah bunda bisa memberikan mainan, atau barang di depannya agar anak bisa meraihnya.
Dan bisa mengkordinasikan jari-jari tangannya.
BACA JUGA:Wakil Idaman H Abdul Rahman: Bisa Sejalan Membangun Kota Jambi
BACA JUGA:Persiapan Pernikahan dalam 6 Bulan: Ini Dia Panduan Lengkap untuk Calon Pengantin
6. Usia 8-9 bulan
Di usia ini anak-anak sudah bisa memindahkan mainan.
Jadi ayah bunda bisa menstimulasikannya dengan mainan balok atau mobil-mobilan.
7. Usia 10-12 bulan
Saat anak duduk, mereka sudah bisa mengambil benda yang ada di sekitarnya.
Gerakan jari-jemarinya juga sudah lebih Lues.
BACA JUGA:Build Claude Tersakit 2024, Marksman Paling Laku
BACA JUGA:Cek Disini Harga Terbaru iPhone 15 Series di iBox, Ada yang Turun Harga
Ia tidak hanya bisa mengambil mainan, tetapi kertas juga bisa dipegang dan diraihnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: