Yuk Kenali! 7 Alasan Umum Penyebab Anak Tantrum

Yuk Kenali! 7 Alasan Umum Penyebab Anak Tantrum

Anak berteriak, menangis, maupun hilang kendali artinya sedang tantrum yang mana dapat disebabkan oleh banyak hal -ist/jambi-independent.co.id-freepik.com

Memahami penyebab tantrum pada anak adalah langkah penting untuk mengelola dan mengurangi frekuensi terjadinya tantrum.

Dengan mengetahui alasan di balik ledakan emosi ini, orang tua dapat mengambil tindakan yang tepat untuk membantu anak mengatasi perasaan mereka dan menciptakan lingkungan yang lebih tenang dan harmonis.

BACA JUGA:Build Melissa Mobile Legends Tersakit 2024, Marksaman Paling Mandiri

BACA JUGA:Wakil Gubernur Jambi Abdullah Sani Lepas 449 JCH Jambi Kloter 24, Ini Pesannya

Hal inipun dirasakan oleh bu Tuti yang kerap menghadapi anak tantrum, tapi setelah mengerti penyebabnya anaknya sudah tidak pernah tantrum lagi.

" dulu anak saya sering sekali tantrum, sekarang tidak lagi setelah mencari tahu penyebabnya, jadi bisa menghadapi tantrum dengan baik" ujar bu Tuti.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: