7 Manfaat Lobak yang Jarang Diketahu, Ternyata Sebagai Pengontrol Gula Darah!

7 Manfaat Lobak yang Jarang Diketahu, Ternyata Sebagai Pengontrol Gula Darah!

Manfaat Lobak yang Jarang Diketahui-ist/jambi-independent.co.id-freepik.com

Ini disebabkan oleh kemampuan lobak untuk meningkatkan fungsi hormon insulin, yang bermanfaat bagi orang yang menderita diabetes dan juga membantu mencegah resistensi insulin.

Selain hal tersebut, lobak juga termasuk dalam jenis makanan dengan indeks glikemik rendah, yang artinya tidak akan segera meningkatkan kadar gula darah.

3. Menjaga kesehatan jantung

Manfaat lain dari lobak adalah memelihara kesehatan jantung.

Ini disebabkan oleh serat, nitrat, kalium, dan antioksidan yang terdapat dalam lobak, yang dapat mencegah penumpukan plak di pembuluh darah jantung serta memperluas dan merelaksasikan pembuluh darah untuk memastikan aliran darah yang lancar.

BACA JUGA:Yuk Kenali! Ciri-Ciri dan Dampak Pola Asuh Neglectful pada Tumbuh Kembang Anak

BACA JUGA:Penting Kenali! Ciri-Ciri dan Dampak Pola Asuh Otoriter pada Tumbuh Kembang Anak

Studi juga menunjukkan bahwa mengikuti pola makan yang kaya serat dari sayuran, seperti lobak putih atau merah, dapat mengurangi risiko terkena penyakit jantung dan stroke.

4. Menjaga kesehatan tulang

Lobak juga merupakan jenis sayuran yang bermanfaat bagi kesehatan dan kekuatan tulang. Ini disebabkan oleh kandungan kalsium, fosfor, dan antioksidan dalam lobak.

Beberapa penelitian bahkan menunjukkan bahwa mengonsumsi banyak sayuran, termasuk lobak, dapat mengurangi kemungkinan terkena osteoporosis.

Walaupun demikian, untuk memanfaatkan lobak ini dengan maksimal, kamu juga perlu memasukkan makanan sehat lain yang mengandung banyak kalsium dan vitamin D ke dalam pola makan kamu. 

BACA JUGA:Hadir Lewat Event Cooltura di Sungai Bahar, Telkomsel Bakal Suguhkan Band Armada, Simak Tanggalnya

BACA JUGA:Respon Cepat YBM PLN UID S2JB di Tanjung Enim dan Baturaja Pasca Bencana Banjir

Selain itu, kamu juga perlu menerapkan gaya hidup sehat untuk menjaga kekuatan tulang dan sendi kamu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: