Simak nih! Biar Mesin Mobil Makin Awet, Ini Perbedaan Kualitas BBM Ron 90, 92, 95, dan 98
Para pemilik kendaraan wajib tahu perbedaan BBM, agar mesin mobil tetap awet.-ist/jambi-independent.co.id-freepik.com
JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Kalian para pemilik mobil, penting untuk memahami jenis Bahan Bakar Minyak (BBM) yang cocok untuk kendaraan.
Pemilihan BBM yang tepat akan meningkatkan efisiensi proses pembakaran dalam ruang mesin.
Nah, jika kalian memiliki mobil baru, disarankan untuk merujuk pada buku manual kendaraan. Informasi terkait jenis BBM yang direkomendasikan biasanya terdapat di sana.
Namun, bagi pemilik mobil bekas tanpa buku manual, penting untuk mengetahui rasio kompresi mesin.
BACA JUGA:Prabowo-Gibran Jadi Teladan Generasi Muda, karena Sikap Santuy dan Santunnya
BACA JUGA:Hadiri Rakor TSLP, Komisi III DPRD Apok: Perusahaan Numpang Hidup di Merangin Wajib Salurkan CSR
Rasio kompresi ini adalah faktor penentu dalam menentukan jenis BBM yang paling sesuai. Semakin tinggi rasio kompresi, semakin tinggi pula kebutuhan akan nilai oktan yang lebih tinggi.
Setelah memahami hal ini, perlu untuk memilih jenis BBM yang cocok dengan mesin mobil Anda berdasarkan informasi pada artikel ini, simak disini ya!
Jenis BBM Untuk Mesin Mobil
Sebagai pengendara sangat penting untuk Kenali perbedaan kualitas BBM Ron 90,92,95, dan 98. Berikut ini perbedaan kualitas jenis BBM yang sesuai untuk mesin mobil:
Bahan Bakar Oktan 90
Perbedaan kualitas BBM ini adalah dengan kadar oktan RON 90 umumnya tersedia dalam jenis Pertalite di SPBU Pertamina. Cocok untuk kendaraan dengan rasio kompresi mesin 9:1 hingga 10:1 dan dapat memenuhi kebutuhan penggunaan sehari-hari dengan kualitas yang cukup baik.
BACA JUGA:Razia Pekat II Siginjai 2023, Polisi Amankan 2 Pasangan Bukan Suami Istri di Kost
BACA JUGA:Pemilu 2024, Kasrem 042/Gapu Ingatkan Prajurit Tak Terjebak Politik Praktis
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: