Gelar Upacara Hari Kemenkumham Ke-78, Sekda Provinsi Jambi Sampaikan Pesan Menkumham RI

Gelar Upacara Hari Kemenkumham Ke-78, Sekda Provinsi Jambi Sampaikan Pesan Menkumham RI

Sekda Provinsi Jambi Sampaikan Pesan Menkumham RI-Ist/jambi-independent.co.id-

Melainkan para Insan Pengayoman harus meningkatkan kemampuan dan kompetensi masing-masing individu dan mempublikasikan serta glorifikasi berbagai capaian dan prestasi instansi guna meraih kepercayaan masyarakat.

Mengakhiri amanat, Sekda menyampaikan pesan Menteri Hukum dan HAM kepada seluruh jajaran Kemenkumham.

BACA JUGA:Diduga Buang Limbah ke Sungai, Ini Penjelasan PKS Bunut

BACA JUGA:Loker Remote untuk Lulusan Komunikasi Terbaru Agustus 2023, Ini Syarat dan Ketentuan yang DIbutuhkan

Pesan-pesan tersebut antara lain: mempersiapkan transisi dari pandemi menuju endemi,  menyelesaikan tahun anggaran 2023 dengan baik, Kelola keuangan secara tertibm efisien, efektif, dan bertanggung jawab; mempersiapkan lebih baik lagi dalam rangaka Rencana Kerja tahun 2024, tetap cermat dalam bekerja, lakukan pengawasan pengendalian di jajarannya, teruslah saling mengingatkan untuk selalu taat dan patuh pada peraturan perundang-undangan, menjaga netralitas aparatur Kemenkumham demi menjaga persatuan dan kesatuan bangsa khususnya saat memasuki tahun politik dan pelaksanaan Pemilu di tahun 2024. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: