Pasca Dikeroyok 40 Kades Karena Protes Masa Jabatan 9 Tahun, Kades Pelaku Pengeroyokan Minta Maaf

Pasca Dikeroyok 40 Kades Karena Protes Masa Jabatan 9 Tahun, Kades Pelaku Pengeroyokan Minta Maaf

Salah satu Kades yang meminta maaf kepada Apip- Tangkapan layar tiktok@ apipnurahman --

JAKARTA, JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID – Pengeroyokan yang dilakukan oleh sebanyak 40 Kades terhadap Apip, warga Bengkulu yang protes masa jabatan Kades 9 tahun berbuntut panjang.

Kejadian tersebut viral dan membuat heboh masyarakat. Akhirnya, salah satu Kades meminta bertemu Apip untuk bertemu. Kades pun akhirnya meminta maaf atas kejadian tersebut.

Dikatakan Apip bahwa pasca pengeroyokan oleh 40 Kades viral, akhirnya salah saorang Kades menelephonenya yang berada di kota Manna, Bengkulu Selatan.

Apin kemudian mendatangi Kades tersebut dan dalam pertemuan itu, Kades menyampaikan permintamaafan serta Apip juga menyampaikan hal yang sama.

BACA JUGA:Protes Masa Jabatan Kades 9 Tahun, Apip Dikeroyok 40 Kades, Harus Tanda Tangan Teks dan Minta Maaf

BACA JUGA:Waduh, Sepanjang 2022 Ribuan Anak Indonesia Tercatat Menderita Kanker, Paling Banyak Leukemia

“Kades tersbeut menjelaskan jika dirinya meminta maaf dari hati yang paling dalam karena mungkin ada kesalah pahaman antara kita berdua,” erang Kades tersebut.

Dalam akun TikToknya Apip juga menyampaikan jika Kades yang marah-marah padanya untuk dapat bertanya langsung padanya jika ingin mengatahui pesan yang diampaikanya dalan video yang dibuatnya.

Menurut Apip jika dia bertanya pada oleng lain makan pesan dan artinya tentu akan berbeda.

Apip menjelaskan jika ada orang yang menelphonenya dan bicara dengan nada tinggi yang memprotes aksiny videonya.

Sebelumnya, para 40 Kades yang menghakiminya tak puas dengan perminta maafan dari Apip Nurahman atas video TikToknya yang memprotes demo dari Kades meminta jabatan 9 tahun.

BACA JUGA:Makin Berani, Berandalan Bermotor Bacok Sopir Truk Batu Bara di Kota Jambi

BACA JUGA:Bikin Meleleh, Ini 20 Kalimat Romatis Ucapan Hari Valentine, Kirim ke Orang Tercinta Kamu

Pasca dikeroyok 40 Kades, Apip datangi Kades yang melakukan teror di salah satu desa Bengkulu Selatan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: disway.id