Bjorka Bobol Data MyPertamina, 44 Juta Data Dibanderol Rp392 Juta

Bjorka Bobol Data MyPertamina, 44 Juta Data Dibanderol Rp392 Juta

Bjorka mengklaim berhasil membobol 44 juta data penduduk Indonesia yang langsung dia banderol harganya-Foto/Tangkapan Layar/Twitter---

Pasalnya, data yang dibobolnya cukup besar, 44 juta data kepemilikan masyarakat Indonesia. 

Publik pun menyayangkann kejadian tersebut. Pasalnya sejumlah data tersebut berpotensi dipergunakan secara tidak baik.

Tak sedikit kemunculan Bjorka ini diduga karena satu dan hal lain. 

BACA JUGA:Tak Ada Solusi, Polisi Ancam Stop Aktivitas Angkutan Batu Bara di Jambi 

BACA JUGA:WNI Kembali jadi Korban Penembakan di AS, KJRI Bantu Pemulangan Jenazah

“Kok muncul lagi Bjorka? Lembaga negara mana lagi sih yang minta tambahan anggaran ‘keamanan cyber’?” Kata akun @mazzini_gsp.

“Loh kalian masih percaya kalo Bjorka itu bukan orang dalem?” Kata akun @ispeispeanjime.

“Gak tau kominfo kerjanya sebenernya ngapain. Mungkin cuma blokir-blokir situs-situs bokep doang kali ya, karena itu yang paling cepet, gak polisi gak kominfo sama aja,” kata akun @tiobara_. 

“Mana pas daftar aplikasi ini pake foto sambal megang KTP,” kata akun @nitarossss.

BACA JUGA:Ramalan Karier Berdasarkan Zodiak, Libra, Peluang Menanti Anda! 

BACA JUGA:Kisah Cinta Zodiak Kamu, 11 November 2022, Aries, Berhati-hatilah

“Padahal bulan lalu RUU perlindungan data pribadi baru disahkan. Udah punya nama resmi UU no. 27 Tahun 2022. Dan udah ada asosiasinya, tapi ga taulah,” kata akun @nihondogu.*

Artikel ini juga tayang di Disway.id, dengan judul 44 Juta Data MyPertamina Bocor, Bjorka Langsung Banderol Harga Segini

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: disway.id