Wow! Jus Bawang Merah Campur Madu Ternyata Baik untuk Kesehatan Pria Lho, Simak Nih 4 Manfaatnya

Wow! Jus Bawang Merah Campur Madu Ternyata Baik untuk Kesehatan Pria Lho, Simak Nih 4 Manfaatnya

Bawang merah bermanfaat untuk kesehatan tubuh -Pixabay -Pixabay.com

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Jus bawang merah campur madu ternyata baik untuk kesehatan pria. 

Seperti diketahui, salah satu bumbu masakan yang selalu tersedia di dapur ialah bawang merah.

Bawang merah merupakan bumbu masakan penting yang digunakan untuk menambah rasa dan aroma berbagai hidangan.

Jika bawang merah ini ditumbuk dan kemudian direndam dalam cuka selama semalam suntuk dan dicampur madu kemudian dikonsumsi, maka akan memperkuat kemampuan permainan di ranjang.

BACA JUGA:Rutin Konsumsi Jus Pisang, Rasakan 3 Manfaat Kesehatan Ini 

BACA JUGA:Musim Panas

Berikut ini penjelasannya.

1. Meningkatkan cairan pria

Antioksidan yang terkandung dalam bawang membantu meningkatkan jumlah cairan pria secara alami.

Penelitian telah menunjukkan bahwa jus bawang merah campur madu bisa membantu meningkatkan jumlah cairan dan gairah.

Satu sendok makan jus bawang plus satu sendok teh jus jahe campur madu, diasup sebanyak tiga kali sehari bisa meningkatkan gairah di ranjang.

2. Membantu sirkulasi darah

Bawang merah juga merupakan sumber yang baik dari sulfida yang membantu mengontrol kadar kolesterol berfluktuasi dan mengobati tekanan darah tinggi.

BACA JUGA:Hati-hati Konsumsi Makanan Ini, Efek Sampingnya Bisa Buat Ingatan Manusia Menurun 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: jpnn.com