Kabar Gembira Petani Sawit Jambi! Harga Sawit Jambi Naik, Tembus Rp3.598 per Kilogram

Kabar Gembira Petani Sawit Jambi! Harga Sawit Jambi Naik, Tembus Rp3.598 per Kilogram

Cek harga sawit di Jambi-ist/jambi-independent.co.idr-

BACA JUGA:Ketinggian Air Sungai Batanghari Naik, Pemkot Jambi Siapkan Mitigasi Bencana

BACA JUGA:Libur Lebaran di Palembang? Ini 7 Tempat Wisata yang Wajib Dikunjungi

- Umur 10-20 tahun: Rp3.598,87 per kilogram

- Umur 21-24 tahun: Rp3.490,93 per kilogram

- Umur 25 tahun: Rp3.331,40 per kilogram

Harga CPO dan Kernel:

Selain harga TBS, harga minyak sawit mentah (CPO) juga ditetapkan sebesar Rp14.731,49/Kg, dan harga kernel sebesar Rp11.417,50/Kg, dengan indeks K 94,09%.

Kenaikan harga TBS sawit ini diharapkan dapat memberikan dampak positif bagi perekonomian para petani sawit di Jambi.

BACA JUGA:Pj Bupati Muaro Jambi Raden Najmi Hadiri Rapat Penyusunan RPJMD, Ini Poin Penting yang Dibahas!

BACA JUGA:Pastikan Warga Terlayani, Wawako Diza Salurkan Bantuan Tanggap Darurat

Dengan harga yang lebih baik, diharapkan kesejahteraan petani juga akan meningkat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: