PSU Pilkada Bungo Digelar 5 April, Ini Jadwal Lengkapnya!

Ilustrasi. Kabupaten Bungo akan menjalani PSU Pilkada Bungo.-Ist/jambi-independent.co.id-
Pelaksanaan PSU diharapkan dapat memastikan bahwa hasil Pilkada Bungo 2025 mencerminkan suara rakyat secara adil dan demokratis.
Imbauan kepada Masyarakat
KPU Kabupaten Bungo mengimbau kepada seluruh masyarakat yang terdaftar dalam Daftar Pemilih Tetap (DPT) di 21 TPS yang melaksanakan PSU untuk menggunakan hak pilihnya pada tanggal 5 April 2025.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: