5 Tempat Wisata yang Wajib Dikunjungi Saat Berlibur di Wonogiri

5 Tempat Wisata yang Wajib Dikunjungi Saat Berlibur di Wonogiri

Wisata Wonogiri -ist/jambi-independent.co.id-freepik.com

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Wonogiri merupakan salah satu kabupaten yang berada di Provinsi Jawa Tengah.

Ibu kota dari Kabupaten Wonogiri adalah Kecamatan Wonogiri.

Wonogiri berbatasan langsung dengan Gunung Kidul, Karanganyar, dan Sukoharjo.

Di Wonogiri terdapat banyak tempat wisata yang menarik.

BACA JUGA:Yuk Bikin! Resep Cireng Isi Ayam Suwir, Cemilan Endul yang Sempat Viral

BACA JUGA:Mills Angkat Bicara Terkait Polemik Hak Paten Logo Garuda di Jersey Timnas

Dan wajib anda kunjungi saat berlibur di Wonogiri.

Berikut ini 5 tempat wisata yang wajib kalian kunjungi.

1. Alun Alun Giri Krida Bakti

Alun-alun ini menjadi tempat seru untuk nongkrong sambil kulineran.

Di sini, kalian bisa menikmati berbagai aktivitas seperti melukis, trampoline, rabbit feeding, dan masih banyak lagi.

BACA JUGA:Liburan Menyenagkan! 10 Rekomendasi Pantai Bali yang Wajib Dikunjungi

BACA JUGA:Rekomendasi HP Samsung 2 Jutaan Terbaik 2024

Jajanan yang bisa dinikmati juga bervariasi, mulai dari wedang ronde hingga ayam penyet.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: