Pj Wali Kota Jambi Buka Launching dan Penyerahan secara Simbolis PBB 2024 Tingkat Kota Jambi

Pj Wali Kota Jambi Buka Launching dan Penyerahan secara Simbolis PBB 2024 Tingkat Kota Jambi

Pj Wali Kota Jambi Buka Launching dan Penyerahan secara Simbolis PBB 2024 Tingkat Kota Jambi -Fajar/jambi-independent.co.id'-

KOTA JAMBI, JAMBI-INDEPENDENT.CO.IDPemkot Jambi laksanakan launching dan penyerahan secara simbolis PBB 2024 pada Senin, 29 Mei 2024.

Adapun kegiatan ini dihadiri oleh PJ Walikota Jambi, Kepala Dinas Pengelola Pajak dan Retribusi Daerah (BPPRD) Kota Jambi, Perwakilan Bank Indonesia, kepala PT Pos Indonesia dan lainnya.

Dalam sambutannya, PJ Walikota Jambi, Sri purwaningsih, mengatakan, target yang harus selesaikan di bulan Juni ini PBB dibayarkan secara 100%.

“Mari kita semuanya bersinergi sebagaimana tema kita untuk ulang tahun Kota Jambi,” katanya.

BACA JUGA:Soroti Kondisi Kota Jambi, Ini Kata Anggota DPRD Provinsi Jambi Al Farabi

BACA JUGA:Gubernur Jambi Al Haris Dorong Pengusaha Perhatikan Hak-hak Buruh

Dalam kegiatan ini ditekankan bahwa pemerintah di setiap wilayah dapat berinovasi seperti pembayaran pajak, dengan digitalisasi sehingga dapat mengoptimalkan potensi sehingga menjadi salah satu sumber pendapatan dan dapat membangun di daerah tersebut. 

Dalam kegiatan ini juga mengajak setiap pihak agar sama sama untuk menghormati dan menjalankannya. 

"Mudah-mudahan kebersamaan kita kontribusi kita dalam membangun Kota Jambi ini benar-benar bisa kita wujudkan dengan Pembangunan-pembangunan yang nyata di tahun-tahun baik 2024 ini maupun tahun yang ke depannya," sambungnya.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: