Catat! 8 Makanan Pendukung Kesuburan Pada Pria agar Istri Cepat Hamil

Catat! 8 Makanan Pendukung Kesuburan Pada Pria agar Istri Cepat Hamil

Makanan Pendukung Kesuburan Pada Pria agar Istri Cepat Hamil-ist/jambi-independent.co.id-freepik.com

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Menjaga kesuburan pria tidak sebatas hanya mengonsumsi suplemen vitalitas semata. Pria juga perlu menjalani gaya hidup yang sehat dan memperhatikan pola makan mereka.

Makanan yang baik untuk meningkatkan kesuburan pria harus mengandung zat gizi seperti asam D-aspartat, seng, folat, serta vitamin B12, C, D, dan E. Nutrisi memegang peranan yang sangat penting dalam menghasilkan sperma berkualitas. 

Meskipun beberapa zat gizi tersebut terdapat dalam formula suplemen vitalitas, kamu masih bisa memperolehnya dari sumber alami seperti makanan yang kamu konsumsi setiap hari.

Makanan yang kita makan dapat mempengaruhi berbagai aspek fungsi seksual, termasuk libido, disfungsi ereksi, dan tingkat hormon testosteron yang berperan dalam kesuburan.

BACA JUGA:6 Manfaat Ajaib Biji Pepaya yang Jarang Diketahui, Bisa Mencegah Kanker!

BACA JUGA:Jaksa Agung Mutasi Besar-besaran, Termasuk Kajati Jambi, Kajari Sarolangun dan Sungai Penuh

Berikut adalah beberapa jenis makanan yang dapat membantu meningkatkan kualitas dan kesehatan sperma kamu : 

1. Seafood 

Makanan laut seperti kerang, tiram, udang, tuna, makerel, sarden, dan salmon termasuk dalam jenis makanan yang baik untuk meningkatkan kesuburan pria.

Makanan ini mengandung banyak vitamin B12 dan omega-3, yang dapat bermanfaat untuk meningkatkan kualitas sperma karena kandungan nutrisinya yang baik.

Dalam sebuah jurnal disebutkan bahwa konsumsi makanan yang kaya akan vitamin B12 dapat meningkatkan jumlah dan mobilitas sperma, serta mengurangi kerusakan DNA pada sperma.

BACA JUGA:Peluang Bisnis Menjadi Bengkel Resmi AHASS

BACA JUGA:Innalillahi, Ibu Mendagri Tito Karnavian Meninggal Dunia, Dimakamkan di Kebun Bunga Palembang

2. Olahan susu 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: