7 Manfaat Dahsyat Bawang Putih Untuk Kesehatan Tubuh
Manfaat Dahsyat Bawang Putih Untuk Kesehatan Tubuh -ist/jambi-independent.co.id-freepik.com
Seperti flu dan infeksi baik pada sistem tubuh maupun kulit.
2. Meningkatkan kinerja fisik
Bawang putih juga bisa mengurangi rasa lelah dan meningkatkan performa atletik serta daya tahan fisik.
Pada masa lalu, bawang putih dimanfaatkan untuk meningkatkan kemampuan fisik pekerja dan atletik di Olimpiade Yunani Kuno.
BACA JUGA:Spesifikasi dan Harga Oppo A60, Penyimpanan 128GB Dijual dengan Harga Rp2.599.000
BACA JUGA:10 Tips Mengelola Dana KUR BRI untuk Pengembangan Bisnis
3. Mengontrol kolesterol
Kolesterol merupakan suatu zat yang esensial bagi tubuh, tetapi jika kadar kolesterol melebihi batas normal, dapat menyebabkan gangguan kesehatan.
Kamu dapat mengatur kadar kolesterol dengan mengonsumsi bawang putih. Bawang putih memiliki kemampuan untuk mengatur kadar kolesterol dengan mengurangi jumlahnya sekitar 10-15 persen.
Khasiat bawang putih ini terjadi karena adanya senyawa allicin di dalamnya yang dapat menghambat produksi kolesterol jahat (LDL) di hati.
4. Memperkuat tulang
Bawang putih dianggap paling efektif dalam menahan proses pengeroposan tulang yang mengakibatkan kerapuhan, jika dibandingkan dengan jenis bawang lainnya.
BACA JUGA:Pinjaman KUR BRI Rp 50 Juta di Bulan Mei Angsuran Hanya Rp 900 Ribuan
Studi menunjukkan bahwa konsumsi bawang putih dapat memperbaiki kesehatan tulang pada wanita dengan meningkatkan tingkat hormon estrogen, sehingga mengurangi kemungkinan terjadinya osteoporosis.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: