Inilah 6 Tips Membeli HP iPhone Bekas Agar Tidak Tertipu, Nomor 2 Penting!

Inilah 6 Tips Membeli HP iPhone Bekas Agar Tidak Tertipu, Nomor 2 Penting!

Tips Membeli HP iPhone Bekas-Ist/jambi-independent.co.id-

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID – Inilah 6 tips membeli HP iPhone bekas agar tidak tertipu.

Nomor 2 penting nih untuk membeli HP iPhone bekas agar tidak tertipu.

So, simak yuk untuk kamu yang mau membeli HP iPhone bekas agar tidak tertipu.

Membeli iPhone bekas dapat menjadi pilihan yang baik untuk mendapatkan perangkat berkualitas dengan harga yang lebih terjangkau. 

BACA JUGA:Cek! Ini Harga Kredit HP iPhone 15 Series, Cicilan Mulai Rp600 Ribuan

BACA JUGA:4 Resep Jus Sehat untuk Menambah Berat Badan

Namun, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan sebelum memutuskan untuk membeli iPhone bekas. Berikut adalah beberapa poin yang perlu dicek saat membeli iPhone second hand:

 1. Kondisi Fisik

- Layar dan Bodinya: Periksa layar iPhone untuk melihat apakah ada goresan atau retak. Perhatikan juga bagian-bagian lain seperti bodi, tombol, dan port apakah ada kerusakan fisik.

- Baterai: Tanyakan umur baterai dan cek kapasitasnya melalui pengaturan di iPhone (Settings > Battery > Battery Health). Baterai yang sudah terkikis dapat mempengaruhi kinerja perangkat.

 2. Keaslian dan IMEI

- Keaslian iPhone: Pastikan iPhone yang akan Anda beli adalah asli. Periksa nomor seri yang terdapat di pengaturan iPhone dan cocokkan dengan kemasan atau faktur penjualan.

BACA JUGA:Rendah Hati, Ini 7 Zodiak yang Disukai Banyak Orang, Humble dan Menyenangkan

BACA JUGA:Jangan Salah Beli, Ini Perbedaan iPhone 15 dengan iPhone 15 Plus

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: