Jangan Langsung ke Dokter, Konsumsi 3 Bahan Alami Ini saat Asam Lambung Naik

Jangan Langsung ke Dokter, Konsumsi 3 Bahan Alami Ini saat Asam Lambung Naik

Asam lambung naik-Foto : ilustrasi-Net

Kamu juga bisa mengonsumsi 2 – 5 tetes minyak daun selasih sebanyak tiga kali sehari, atau meminum suplemennya dengan dosis maksimum harian sebesar 2,5 gram.

2. Kunyit

Kunyit kini lebih banyak digunakan untuk mengatasi nyeri ulu hati akibat heartburn, luka lambung, dan radang saluran cerna.

Sebuah studi pada 2019 menunjukkan khasiat kunyit sebagai obat alami asam lambung dan peradangan pada kerongkongan (esofagitis).

Sebagian besar sifat antiradang dan antioksidan kunyit berasal dari zat yang bernama kurkumin.

3. Jahe.

Jahe merupakan herbal yang memiliki sifat antiradang dan baik untuk tubuh.

BACA JUGA:6 Zodiak Pria yang Paling Jago Memanjakan Pasangan, Bikin Wanita Klepek-klepek

BACA JUGA:Kacau! Macet Parah di Jalan Nasional Kawasan Kotoboyo Batanghari, Akibat Angkutan Batu Bara

Manfaat ini telah dibuktikan oleh para ahli melalui sebuah penelitian dalam jurnal Cancer Prevention Research pada 2011 silam.

Para ahli menemukan bahwa gejala peradangan dalam tubuh bisa berkurang setelah mengonsumsi suplemen jahe selama satu bulan.

Ini karena sensasi hangat dari jahe bisa membantu menenangkan tubuh sekaligus mengurangi produksi asam lambung. *

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: