Catat, Berikut Jenis Makanan yang Mengandung Sianida Alami

Catat, Berikut Jenis Makanan yang Mengandung Sianida Alami

Ilustrasi racun-katemangostar-Capture Freepik

Racun glikosida sianogenik juga ditemukan dalam singkong dan rebung segar.

Karena itu, keduanya umumnya harus direndam terlebih dahulu agar menghilangkan sianida sehingga mengurangi kadar racun.

Selain merendam, memasak akan mendetoksifikasi kadar racun lebih lanjut sebelum dikonsumsi.

Artikel ini telah tayang di disway dengan judul: 5 Makanan yang Mengandung Sianida Alami, Haruskah Waspada?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: