Pemkab Muaro Jambi Gelar Pilkades Serentak, Ini Nama Desa-desanya

Pemkab Muaro Jambi Gelar Pilkades Serentak, Ini Nama Desa-desanya

Kadis PMD, Syaifullah-ist/jambi-independent.co.id-

BACA JUGA:Mobil Minibus Xenia Terbakar di Jalan Lintas Sumatera, Korban Dilarikan ke RS Sungai Rumbai

BACA JUGA:Ini 7 Arti dan Makna Cicak Jatuh ke Tubuh, Mitos Pertanda Baik Atau Buruk?

Di Kecamatan Kumpeh Ulu, Desa Pemunduran dan Desa Arang Arang. 

Di Kecamatan Sungai Bahar, Desa Marga Mulya, Desa Panca Mulya, Desa Marga Manunggal Jaya, Desa Tanjung Harapan, Desa Bukit Mas, Desa Mekar Sari Makmur dan Desa Bakti Mulya. 

Di Kecamatan Sungai Gelam, Desa Sungai Gelam, Desa Mekar Jaya dan Desa Sido Mukti. 

Di Kecamatan Bahar Utara, Desa Talang Datar, Desa Mulya Jaya, Desa Pinang Tinggi dan Desa Sungai Dayo. 

BACA JUGA:Deretan Zodiak yang Mudah Terpancing Amarah

BACA JUGA:Promo Alfamart Hari ini, Aneka Snack dengan Diskon Melimpah

Di Kecamatan Bahar Selatan, Desa Mekar Jaya, Desa Ujung Tanjung dan Desa Ujung Tanjung Baru.

Sedangkan di Kecamatan Taman Rajo, ada dua desa, yakni Desa Sekumbung Dan Desa Kemingking Luar. 

"Yang tidak ikut, seluruh desa di Kecamatan Marosebo. Sebab dia sudah melaksanakan Pilkades pada tahap satu kemarin," imbuhnya. *

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: