Gantikan Irjen Fadil Imran, Ini Profil Lengkap Kapolda Metro Jaya Irjen Karyoto, Segini Harta Kekayaannya

Gantikan Irjen Fadil Imran, Ini Profil Lengkap Kapolda Metro Jaya Irjen Karyoto, Segini Harta Kekayaannya

Profil Irjen Karyoto, Kapolda Metro Jaya-Disway.id/jambi-independent.co.id-Disway.id

BACA JUGA:Surat Telegram Kapolri, 7 Kapolda Kena Mutasi

Meski demikian, Firli Bahuri sendiri membantah rekomendasi itu terkait dengan laporan kasus Formula E. 

Miliki Harta Rp7,7 Miliar

Menurut Laporan Harta Kekayaan Hasil Penyelenggara Negara (LHKPN) periode 6 Februari 2023, harta kekayaan Irjen Karyoto tercatat berjumlah Rp7,7 Miliar. 

Dari total Rp7,7 miliar harta kekayaan yang dilaporkannya itu meliputi sejumlah aset di antaranya, memiliki 7 bidang tanah dan bangunan. 6 di antaranya berada di Garut dan 1 di Sleman. 

1 tanah dan bangunan miliknya berasal dari warisan, sementara 6 lainnya merupakan hasil sendiri. 

BACA JUGA:Tingkatkan Kemampuan Make Up Perempuan Milenial, Srikandi Ganjar Gelar Beauty Class di Jambi 

BACA JUGA:Rapat Komisi III DPR, Mahfud MD Tak Mau Diinterupsi: Tiap ke Sini Dikeroyok, Belum Ngomong Sudah Diinterupsi

Total nilai tanah dan bangunan milik Karyoto Rp 5.720.000.000 atau Rp 5,7 Miliar.  

Karyoto juga memiliki 3 unit mobil, yakni satu Toyota Alphard dan dua Toyoto Innova. Total nilainya Rp 1,74 miliar.

Berikutnya, Karyoto memiliki harta bergerak lainnya Rp 500 juta, serta kas dan setara kas Rp 650 juta. Karyoto juga memiliki utang Rp 900 juta. Sehingga total hartanya ialah Rp 7.710.000.000 atau Rp 7,7 miliar.

Mutasi Besar-besaran

Tujuh Kapolda kena mutasi, setelah Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo terbitkan 4 telegram sekaligus.

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Gudang di Paal Merah Kota Jambi Kebakaran 

BACA JUGA:Dorong Implementasi Bisnis Berbasis ESG, Bank Mandiri Pasang 556 Unit Panel Surya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: disway.id