Waduh! Imlek 2023, Harga Sawit di Jambi Anjlok, Segini Harganya
Harga sawit di Jambi pada Imlek 2023 turun-Pixabay/jambi-independent.co.id-Pixabay.com
JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Harga sawit di Jambi anjlok saat momen Imlek 2023.
Momen Imlek 2023 yang jatuh pada 22 Januari 2023, harga sawit di Jambi anjlok.
Harga sawit di Jambi anjlok untuk periode 20-26 Januari 2023.
Harga sawit di Jambi turun ini diketahui setelah adanya kesepakatan harga sawit oleh tim perumus.
BACA JUGA:Terbaru Dari WhatsApp, Kini Bisa Buat Status Menggunakan Suara Loh
BACA JUGA:Inilah 3 Shio Paling Beruntung Tahun 2023, Rezeki dan Karirnya Melejit di Tahun Kelinci Air
Harga sawit di Jambi turun berdasarkan hasil kesepakatan tim perumus dalam rapat yang dihadiri para pengusaha, koperasi dan kelompok tani sawit.
Harga juga ditetapkan berdasarkan peraturan menteri dan peraturan gubernur.
Harga sawit di Jambi turun, simak selengkapnya pada artikel ini.
Harga CPO periode 20-26 Januari 2023 turun Rp599 per kilogram.
BACA JUGA:Jangan Salah, Ini Daftar Harga BBM di Jambi 23 Januari 2023, Ada yang Turun Rp1.100/liter, Cek SPBU
BACA JUGA:5 Tips Menjaga Kesehatan saat Rayakan Imlek 2023, Gong Xi Fa Cai
Di mana, sebelumnya harga minyak sawit mentah (Crude Palm Oil/CPO) Rp11.633 per kilogram.
Kini, pada periode Imlek 2023 turun jadi Rp11.034 per kilogram.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: jambiekspres.co.id