Fantastis, Ganti Untung Jalan Tol Betung-Jambi, Warga Sebapo Ini Dapat Rp450 Juta

Fantastis, Ganti Untung Jalan Tol Betung-Jambi, Warga Sebapo Ini Dapat Rp450 Juta

Ilustrasi jalan tol-Pixabay -Pixabay.com

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Warga Sebapo mendapat ganti untung lahan untuk jalan tol Betung-JAMBI Rp450 juta.  

Rp450 juta tersebut untuk luas tanah 40 tumbuk, pada ganti untung jalan tol Betung-Jambi.

Dia adalah Kamin, warga Sebapo, Kabupaten Muaro Jambi. 

Uang Rp450 juta dari ganti untung lahan untuk jalan tol Betung-Jambi itu, dikatakan Kamin untuk keperluan umroh dan tabungan.

BACA JUGA:Antam Kembali Naik, USB Stagnan, Cek Update Harga Emas Pegadaian 6 Januari 2023 

BACA JUGA:Alhamdulillah, Dapat Ganti Untung Lahan Tol Betung-Jambi, Warga Sebapo Ini Mau Umroh

Diketahui pembayaran ganti untung lahan untuk Jalan Tol Betung-Jambi itu pada Rabu, 28 Desember 2022.

Pemerintah pusat telah melakukan pembayaran uang ganti kerugian pengadaan tanah untuk pembangunan Jalan Tol Betung-Jambi, di Desa Muaro Sebapo, Kecamatan Mestong, Kabupaten Muaro Jambi, Provinsi Jambi.

Berbagai jumlah pembayaran yang diterima masyarakat. Tergantung dari luas dan lokasi lahan yang diganti untung untuk jalan tol Betung-Jambi.

Uang ganti untung jalan tol Betung-Jambi juga dimanfaatkan masyarakat untuk beragam hal.

BACA JUGA:ASUS Umumkan Motherboard Intel Z790 dan B760 Terbaru 

BACA JUGA:Kapolres Bungo 'Jum,at Curhat' dengan Lurah Datuk Rio dan camat

Ada yang untuk investasi, beli lahan lagi, hingga umroh dari hasil ganti untung jalan Tol Betung-Jambi.

Seperi Arif Pujianto, salah satu warga yang hanya mendapat Rp17 juta, karena lahannya hanya 156 meter persegi atau 1,5 tumbuk.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: