Ini Aturan Terbaru Pertandingan Liga 1, Kembali Digelar per 5 Desember 2022

Ini Aturan Terbaru Pertandingan Liga 1, Kembali Digelar per 5 Desember 2022

Sesi latihan para pemain Persija -Foto: Liga 1 BRI -ilustrasi-liga 1-

Ferry mengungkapkan, bahwa proses untuk mendapatkan izin lanjutan kompetisi Liga 1 2022/2023 cukup panjang karena PT LIB harus berkomunikasi dengan banyak pihak. 

PT LIB memulai audiensi dengan Menpora, kemudian rapat koordinasi (rakor) dengan Kemenpora, Kemenkes, Kementerian PUPR, dan Mabes Polri.

BACA JUGA:Memprihatinkan, SDN 109 Lubuk Suli Upacara di Tengah Lumpur, Begini Penampakannya

BACA JUGA:Mantan Menteri Jokowi Pernah jadi Timses Prabowo, Ini Profil Ferry Mursyidan Baldan yang Meninggal di

"Prosesnya panjang dan memang banyak hal yang harus kami komunikasikan dengan berbagai pihak. Contohnya komunikasi dengan Mabes Polri," terangnya. 

Terkait hal ini, lanjut Ferry, Mabes Polri sampai memastikan bahwa semuanya harus menyesuaikan dengan Peraturan Polri (Perpol) Nomor 10 Tahun 2022 tentang Pengamanan Penyelenggaraan Kompetisi Olahraga," sambungnya.

"Pada Kamis 1 Desember 2022 lalu, Mabes Polri mengirimkan tim khusus untuk meninjau sekaligus memastikan sistem manajemen pengamanan di lima stadion di Jawa Tengah dan DIY," pungkasnya. (Derry Sutardi/disway.id)

 

 

 

Artikel ini juga tayang di disway.id

Dengan judul kabar gembira liga 1 kembali bergulir 5 desember 2022 penonton boleh hadir

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: disway.id