Hujan Kepung Jambi, Debit Air di Sarolangun Meningkat

Hujan Kepung Jambi, Debit Air di Sarolangun Meningkat

ilustrasi hujan dibarengi petir-Ilustrasi-Pixabay-Pixabay

Khususnya aliran sungai yang tengah mengalami pasang, karena bisa berbahaya.

Warga kata dia, diminta untuk sangat berhati-hati saat curah hujan sedang tinggi seperti sekarang ini. 

BACA JUGA:Revitalisasinya Telan Biaya Rp15 Miliar, Operasional Terminal Rawasari di Kota Jambi Belum Optimal

BACA JUGA:Longsor di Birun Kabupaten Merangin, Jalan Kerinci-Bangko Putus

"Untuk warga yang tinggal di bantaran sungai dan rawan banjir untuk tetap waspada. Karena tingkat curah hujan sedang tinggi beberapa hari terakhir ini," tukasnya.

Dia juga berharap, aliran sungai tak meluap sehingga tak ada bencana banjir di Kabupaten Sarolangun.

Wilayah lain, rupanya juga mengalami tingkat curah hujan yang cukup tinggi.

Kabupaten Merangin misalnya. Warga di sana mengatakan daerah itu hampir setiap hari hujan.

BACA JUGA:IPW Sebut Putri Candrawathi Tidak Ditahan Merupakan Sebuah Diskriminasi

BACA JUGA:Terekam CCTV, Bharada E Dipanggil Ferdy Sambo Lalu Lakukan Hal Ini

“Di sini (Merangin, red) hampir tiap malam hujan,” kata Ali, saat diwawancarai.

Dia pun mengaku khawatir, jika kondisi ini terus terjadi, bisa-bisa air sungai di sana meluap.

Di Kabupaten Muarojambi, sekitar pukul 18.00 tadi hujan deras disertai petir melanda kawasan tersebut.

“Sekarang hujannya deras. Petir juga dari tadi menyambar-nyambar,” kata dia.

BACA JUGA:LPSK : Bharada E Sebut hanya Dia yang Jujur saat Rekonstruksi Pembunuhan Brigadir J

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: