JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Apple digandang gadang akan memenuhi persyaratan Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN). Langkah ini dibuat demi memasarkan iPhone 16 di Indonesia.
Produk Electronik iPhone 16 series yang belum dijual secara resmi di negeri ini karena belum ada legalitas dan regulasi TKDN yang sudah ditetapkan oleh pemerintah Indonesia. Perusahaan Apple berencana akan melakukan investasi dengan jumlah USD 10 juta atau dirupiahkan setara dengan Rp 157 miliar untuk membuat pabrik Apple di kota Bandung, Jawa Barat. Rencana pembuatan pabrik ini akan menekankan produksi saja seperti bagian aksesori dan komponen untuk produk, Apple juga nantinya akan bermitra dengan beberapa pemasok lokal. Keputusan strategis ini diharapkan untuk bisa memenuhi standar TKDN yang ditetapkan Kementerian Perindustrian atau Kemenperin, dan nanti iPhone 16 series akan bisa resmi dijual di Indonesia. BACA JUGA:Mahasiswa UNJA Ubah Limbah Nanas Jadi Pakan Ternak Berkualitas BACA JUGA:Target Insetif Pemakaian Kendaraan Listrik Akan Diperpanjang Sampai Tahun 2025 Lain dari itu, pembuatan pabrik Apple di Bandung nantinya akan bisa berdampak positif untuk membuka lapangan pekerjaan di kota Bandung dan sekitarnya. Sekretaris Jenderal Kemenperin, Eko S.A. Cahyanto, mengungkapkan manajemen Apple sudah meminta waktu untuk menemui langsung Menteri Perindustrian (Menperin), Agus Gumiwang Kartasasminta.Apple Akan Buka Pabrik Senilai Rp 157 Miliar Di Bandung Agar Bisa Jual iPhone 16 di Indonesia
Rabu 06-11-2024,15:07 WIB
Reporter : Puji
Editor : Puji
Kategori :
Terkait
Kamis 21-11-2024,18:28 WIB
Pixel 9 Tidak Diizinkan Dijual di Indonesia, Kemenperin Mengatakan Google Tidak Ada Membuat TKDN
Senin 18-11-2024,14:05 WIB
Apple Melarang Pemakai iPhone Menggunakan Google Chrome, Ini Alasannya
Rabu 06-11-2024,15:07 WIB
Apple Akan Buka Pabrik Senilai Rp 157 Miliar Di Bandung Agar Bisa Jual iPhone 16 di Indonesia
Jumat 01-11-2024,21:21 WIB
iPhone 16 Dibeli Secara Tidak Resmi, Kemenperin Akan Blokir IMEInya
Sabtu 06-07-2024,12:21 WIB
Bocoran Spesifikasi dan Harga iPhone 16 yang Akan Rilis September 2024 Mendatang
Terpopuler
Rabu 27-11-2024,19:48 WIB
BREAKING NEWS: Insiden Perusakan Kotak Suara di Sungai Penuh, Diduga Tak Puas Hasil Penghitungan
Rabu 27-11-2024,20:03 WIB
Ini Hasil Hitung Sementara Pilbup Tanjab Barat di Pilkada 2024
Rabu 27-11-2024,10:33 WIB
Ramalan Zodiak Hari Ini: Apa yang Menanti Anda pada 27 November 2024?
Rabu 27-11-2024,18:20 WIB
Hasil Liga Champions, Atletico Madrid Memboyong 6 Gol
Rabu 27-11-2024,18:35 WIB
Ini Sinopsis Film Panggonan Wingit 2 Miss K Yang Diadaptasi Dari Kisah Nyata
Terkini
Rabu 27-11-2024,20:03 WIB
Ini Hasil Hitung Sementara Pilbup Tanjab Barat di Pilkada 2024
Rabu 27-11-2024,19:48 WIB
BREAKING NEWS: Insiden Perusakan Kotak Suara di Sungai Penuh, Diduga Tak Puas Hasil Penghitungan
Rabu 27-11-2024,19:39 WIB
Hasil Real Count Sementara, Agus-Nazar Unggul 67 Persen dari Aspan Tono
Rabu 27-11-2024,19:34 WIB