Gak Nyangka! Ternyata Ini Kunci Sukses Polda Jambi Agar Peringatan May Day di Jambi Berjalan Aman

Gak Nyangka! Ternyata Ini Kunci Sukses Polda Jambi Agar Peringatan May Day di Jambi Berjalan Aman

Kapolda Jambi Irjen Pol Krisno H Siregar berswafoto pada peringatan May Day.-ist/jambi-independent.co.id-

Sementara itu, di Kota Jambi, PUK RTMM-SPSI PT Indofood juga turut merayakan May Day dengan kegiatan jalan santai dan senam sehat yang dihadiri sekitar 150 orang. 

Kapolda Jambi Irjen Pol Krisno H Siregar melalui Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto menyebutkan bahwa secara keseluruhan, kegiatan May Day 2025 di wilayah Provinsi Jambi berjalan lancar dan aman. 

BACA JUGA:Astaghfirullah!! Separuh Masjid Hanyut Akibat Banjir Bandang di Desa Bukit Berantai Sarolangun

BACA JUGA:Gak Tanggung-tanggung! PPATK Blak-blakan Soal Nilai Transaksi 5.000 Rekening Judi Online yang Diblokir

"Selama kegiatan May Day 2025 yang diselenggarakan beberapa wilayah dilakukan pengamanan oleh personel Polda Jambi dan Polres jajaran," kata dia. 

Menurut Kombes Mulia, sinergi yang kuat antara pemerintah, aparat keamanan, dan elemen buruh menjadi kunci keberhasilan pelaksanaan peringatan Hari Buruh Internasional tahun ini.

Polda Jambi menyampaikan apresiasi dan ucapan terima kasih kepada seluruh elemen masyarakat yang telah menjaga situasi tetap kondusif.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: