Inilah Sosok Asli Maarten Paes Kiper Timnas Indonesia Saat Melawan Australia

Inilah Sosok Asli Maarten Paes Kiper Timnas Indonesia Saat Melawan Australia

Sosok Maarten Paes kiper timnas Indonesia--Wikipedia, Instagtam

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Setelah Indonesia berhasil mengimbangi Australia dalam laga kualifikasi piala dunia kemarin, sosok Maarten Paes (kiper timnas Indonesia) berhasil mencuri perhatian penonton melalui penyelamatannya yang gemilang.

Berhasil mempertahankan skor 0-0 hingga laga berakhir, Maarten Paes dinobatkan sebagai Man of the Match atas performanya malam itu. Maarten Paes berhasil menggagalkan serangan Australia sebanyak 5 kali. 

Tapi banyak yang tidak mengetahui siapa sosok asli Maarten Paes ini. Nah, berikut merupakan data mengenai siapa sosok Maarten Paes ini. 

Lahir di Nijmegen, Belanda pada 14 Mei 1998. Marteen Paes menganugrahi darah Indonesia dari sang nenek, yang berasal dari Pare, Kediri, Jawa Timur.

BACA JUGA:Pj Bupati Raden Najmi Hadiri Launching Pembukaan Gentala Arasi

BACA JUGA:Gaya Hidup Sehat: Kunci Menjaga Kesehatan Fisik dan Mental

Meskipun lahir di Belanda, saat ini Maarten Paes sudah resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) pada 30 April 2024 lalu. Debut Maarten Paes bersama timnas Indonesia terjadi pada 5 September 2024.

Sebelum main bersama timnas Indonesia, Maarten Paes sudah meniti karir bolanya di Nijmen sejak 2021. Penampilan Paes di Nijmegen berhasil memukau FC Utrecht, sehingga club tersebutpun mengontraknya pada 2018 selama empat tahun.

Sosok Maarten Paes memang menjadi sorotan publik di laga ini, setelah berhasil membawa timnas Indonesia mengimbangi Arab Saudi sebelumnya, kali ini Marteen Paes lagi-lagi berhasil membuat Indonesia mengimbangi lawannya yaitu Australia. 

Dengan diisi posisi penjaga gawang oleh Maarten Paes ini, Indonesia mampu menunjukkan kepantasan sebagai negara yang siap masuk ke dalam piala dunia pada 2026 nanti.

BACA JUGA:Tak Gentar! Jay Idzes Ungkap Peluang Indonesia Taklukkan Arab Saudi di Jeddah

BACA JUGA:Tingkatkan Daya Tahan Tubuh dengan 3 Resep Jamu Herbal Ini

Berikut ini merupakan data mengenai karir Maarten Paes di duni sepak bola. 

Biodata Maarten Paes

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: