Ratusan ASN Tanjab Timur Pensiun di 2024, Ini Datanya

Ratusan ASN Tanjab Timur Pensiun di 2024, Ini Datanya

Ratusan ASN di Tanjab Timur pensiun-Foto:Harpandi-Jambi-independent.co.id

"Datanya, untuk ASN yang meninggal dunia ada sebanyak 2 orang, sisanya diterbitkan karena batas usia yang sudah masuk pensiun," jelasnya.

Tentunya saat ini dengan kebutuhan ASN yang masih kurang di Kabupaten Tanjab Timur, ditambah lagi jumlah ASN yang pensiun rata-rata 150 orang per tahun, membuat Kabupaten Tanjab Timur krisis ASN.

"Alhamdulillah tahun ini kita buka penerimaan CPNS dan PPPK. Baru CPNS yang baru buka, sedangkan PPPK masih menunggu juknis dari BKN. Dengan begini, bisa sedikit mengisi kekurangan ASN yang ada di lingkup Pemkab kita," pungkasnya. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: