Mobile Legends: Build Chou Tersakit 2024, Sekali Kombo Langsung Tewas

Mobile Legends: Build Chou Tersakit 2024, Sekali Kombo Langsung Tewas

Chou hero Fighter pada Mobile Legends--ist/jambi-independent.co.id-lapakgaming

JAMBI-INDEPENDET.CO.IDChou merupakan hero Fighter pada Mobile Legends yang season ini jarang dipakai oleh para player Mobile Legends.

Season ini Chou kalah saing dengan Exp lain, seperti Terizla, Paquito, Yu Zhong dan hero fighter lainnya. Oleh sebab itu, tidak jarang juga hero ini digunakan oleh beberapa player sebagai hero Roam.

Chou terbilang hero dengan tingakt kegesitan yang tinggi. Hero ini juga memilki skill CC yang mematikan. Jeet Kune Do (Skill 1) Chou dapat menyerang ke arah target dan pada penggunaan ketiag skill ini dapat mengakibatkan Airbone ke lawan.

Shunpo (Skill 2) Chou akan dash ke arah yang dinginkan dan skill ini kebal terhadap crowd control. The Way of Drageon (Ulti) Chou akan menyerang lawan dengan menyebabkan knockback.

Untuk memaksimalkan penggunaan hero ini, user Chou haru mengetahui build tersakit untuk Chou tahun ini.

Berikut Rekomendasi build Chou Tersakit 2024

- Tough Boots
- Blade of the Heptaseas
- Blade of Despair
- Malefic Roar
- Endless Battle
- Immortality

BACA JUGA:Innalillahi, Duka di Tanah Suci, Pejabat PLN Meninggal Dunia

BACA JUGA:Mobile Legends: Build Harley Tersakit 2024, Ga Masuk Akal Damagenya

Pengunaan Touht Boots dapat meningkatkan +40 movement speed dan +10 magic defense. Selain memberikan peningkatakn movemen speed, item movement ini juga dapat mengurangi durasi crowd control dan slow sebesar 30% dengan pasif item ini.

Item Blade of the Heptaseas dapat meningkatkan +70 physical attack dan +250 HP. Atribut item ini dapat meningkatkan 15% physical penetration. Item ini akan membantu chou memberikan damage besar di awal game kepada lawan.

Item Blade of Despair dapat meningkatkan +160 physical attack dan +5% movement speed. item ini akan memperkuat damage Chou untuk lebih sakit lagi.

Selanjutnya, item Malefic Roar akan meningkatkan +60 physical attack. Atribut item ini juga meningkatkan +30% physical penetration. Dengan item ini, Chou dapat membunuh hero lawan dengan mudah dan dengan kombo yang baik.

Item Endless Battle akan meningkatkan +60 physical attack, +250 HP, +10% pengurangan cooldown, +8% hybrid lifesteal, +5% movement speed, +5 mana regen.

Terakhir, Immortality akan meningkatkan +800 HP dan +15 physical defense. Item defense ini menjadi data tahan bagi Chou. Pasif item ini dapat menghindupakan kembali setelah 2,5 detik tereleminasi. Ini menjadi garansi bagi Chou.

BACA JUGA:Masuk Musim Panas, BPBD Tebo Imbau Warga Tak Buka Lahan dengan Cara Membakar Agar Terhindar Karhutla

BACA JUGA:Bupati M Fadhil dan Keluarga Salat Idul Adha di Masjid Rahmatullah

Rekomendasi Battle Spell Chou 2024

- Flicker

Rekomendasi Talent Emblem Chou Tersakit 2024

Chou di season 32 ini sebagai Exp laner menggunakan emblem Assassin. Emblem Assassin ini memberikan peningkatan +14.00 adaptive penetration, +10.00 adaptive attack, dan +3,00 movement speed. Aturan talentnya sebagai berikut:

- Talent I: Rupture, memperoleh 5 adaptive penetration
- Talent II: Master Assassin, meningkatkan damage ke hero yang sendirian
- Talent III: Lethal Ignition, damage tambahan pada multi hit.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: