6 Manfaat Daun Seledri untuk Kesehatan

6 Manfaat Daun Seledri untuk Kesehatan

Manfaat rebusan daun seledri untuk kesehatan-Foto : ilustrasi-Net

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Untuk memanfaatkan daun seledri ini sangat mudah dengan diolah dengan merebusnya.

Caranya siapkan satu ikat daun seledri, cuci bersih dan rebus dengan 1 liter air hingga mendidih.

Setelah mendidih, angkat dan diamkan hingga hangat, lalu saring air rebusan daun seledri.

Ambil satu gelas dan tambahkan madu secukupnya. Minum air rebusan ini satu hari sekali selama 5 hari, setelah itu minum kondisional sesuai kebutuhan.

BACA JUGA:Kebiasaan Buruk ini Bisa Membuat Keuangan Kamu Tidak Stabil, Hindari Hal Berikut Agar Tidak Boncos

BACA JUGA:PT Pulau Laut Line Persembahkan Layanan Langsung Jambi — Jakarta

Ini 6 manfaat daun seledri untuk kesehatan :

1. Mencegah Hipertensi

Salah satu penyebab penyakit jantung koroner adalah disebabkan tekanan darah tinggi.

Bagi Anda yang ingin mengobati atau mencegah tekanan darah tinggi, konsumsilah seledri secara rutin.

Ekstrak biji seledri terbukti memiliki manfaat antihipertensi yang bisa membantu menurunkan tekanan darah tinggi.

Selain bisa menurunkan tekanan darah, kegunaan daun seledri juga mampu mengontrol tekanan darah.

2. Sebagai Antiinflamasi.

Daun seledri mengandung zat polysaccharides dan antioksidan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: