Laporan Keuangan Hibank Terjadi Penurunan Laba Bersih, Apa Penyebabnya?

Laporan Keuangan Hibank Terjadi Penurunan Laba Bersih, Apa Penyebabnya?

Laporan Keuangan Hibank-Ist/jambi-independent.co.id-

Belakangan, Hibank berhasil memperoleh pembiayaan pihak ketiga (DPK) senilai Rp 9,84 triliun. Capaian DPK ini meleset 30,5 persen, dibanding periode yang sama tahun lalu sebesar Rp7,26 triliun.

Disisi lain, dari total aset Hibank hingga Maret 2024 tercatat sebesar Rp15,13 triliun, atau naik 3,68 persen dibanding tahun sebelumnya Rp14,59 triliun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: