RESENSI BUKU MEMBUMIKAN PENDIDIKAN KARAKTER DI SD

RESENSI BUKU MEMBUMIKAN PENDIDIKAN KARAKTER DI SD

RESENSI BUKU MEMBUMIKAN PENDIDIKAN KARAKTER DI SD-ist/jambi-independent.co.id-

Dalam dunia pendidikan terdapat 3 ranah yang harus dikuasai oleh peserta didik, yaitu kognitig, afektif, dan psikolomotik. Sekolah sebagai sebuah Lembaga pendidikan merupakan salah satu Lembaga yang bertanggung jawab terhadap pembentukan karakter anak/peserta didik. Namun, sekarang ini banyak yang berpendapat bahwa pendidikan kaakter di sekolah telah banyak berkurang atau malah terabaikan.

Sekolah harus merespon kenyataan tersebut dengan cara membumikan gagasan pendidikan karakter yaitu dengan cara mengimplementasikan gagasan pendidikan karkater dan menekankannya melalui berbagai strategi untuk membentuk karakter peserta didik agar mempunyai sifat bermoral tinggi.

BACA JUGA:Sosialiasi Implementasi e-Kinerja Kenaikan Pangkat Fungsional Guru, Wagub Jambi Abdullah Sani: Penting!

BACA JUGA:Polri dan Penyedia Jasa Telekomunikasi Gelar Deklarasi Pemilu Damai

Di dalam buku ini tertulis tujuan dari pendidikan karakter anak, yaitu:

1. Menguatkan dan mengembangkan nilai kehidupan yang dianngap sangat penting dan perlu

2. Membangun koneksi yang harmoni dengan keluarga dan Masyarakat dalam memerankan tanggung jawab karakter

3. Mengoreksi perilaku dari peserta didik yang tidak sesuai dengan nilai-nilai yang dikembangkan oleh sekolah

Disini saya sebagai pembaca, dengan adanya buku ini “membumikan pendidikan karakter di sekolah dasar” sangat berterimakasih sekali, dengan adanya buku ini kita dituntut untuk lebih berpikit kritis dan mengimplementasikan bahwa pendidikan anak di sekolah dasar tidak bisa kita telan mentah-mentah saja.

BACA JUGA:Tabligh Akbar dan Tasyakuran Masjid Agung Tanjab Timur Menghadirkan Gus Hans Jombang, Ini Jadwalnya

BACA JUGA:Jangan Disepelekan, Ini 7 Penyebab Kentut Bau Busuk dan Cara Mengatasinya

Dengan buku ini saya sangat berterimakasih karena saya menjadi tau bagaimana cara pengimplementasian pembelajaran karakter di sekolah dasar dengan baik, buku ini sudah dengan porsi yang menurut saya sudah cukup pas, dengan adanya menampilkan kelebihan dan kekurangan bagaimana cara mengimplementasikan pendidikan karakter anak.

Terdapat sedikit kekurangan didalam buku ini yaitu, tidak adanya informasi tambahan seperti adanya gambar di setiap sub bab, menurut saya dengan adanya informasi tambahan atau ilustrasi tambahan buku ini dapat meningkatkan minat baca dari para pembacanya.

Namun, secara keseluruhan buku ini sudah sangat sangat bagus sekali dan cocok dibaca oleh siapapun terutama bagi para tenaga pendidikan. Buku ini sudah sangat pas diberikan judul “ membumikan pendidikan karakter di sd” karena buku ini bisa menjadi acuan atau menjadi bahan terapan pendidikan karakter di sekolah maupun dirumah.

Judul Buku : MEMBUMIKAN PENDIDIKAN KARAKTER DI SD

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: