Pernah Dengar Diet Telur Rebus? Ini Pengertian dan Cara Melakukannya

Pernah Dengar Diet Telur Rebus? Ini Pengertian dan Cara Melakukannya

Telur rebus punya manfaat yang baik untuk kesehatan. Salah satunya diet.-ist/jambi-independent.co.id-freepik.com

BACA JUGA:Sederet Keberuntungan yang Menunggu Zodiak Leo di Bulan Oktober, Semangat Yuk!

- Umbi-umbian berkarbohidrat tinggi: Kentang, ubi jalar, dan jagung sebaiknya dihindari.

- Buah berkarbohidrat tinggi: Mangga, pisang, dan nanas adalah buah yang mengandung banyak karbohidrat.

- Makanan olahan: Nugget, sosis, biskuit, dan keripik sebaiknya tidak dikonsumsi selama diet ini.

- Daging berlemak: Hindari daging yang tinggi lemak.

- Minuman dengan pemanis buatan: Soda dan minuman bersoda sebaiknya dihindari.

BACA JUGA:Mulai Terungkap! Ada Luka Tusuk di Tubuh Anak Tentara Perwira TNI AU yang Ditemukan Tewas Terbakar

BACA JUGA:Apa Itu Virus Nipah? Kenali Penyebab dan Gejalanya, Bisa Kena Radang Otak!

Manfaat Diet Telur Rebus

Diet telur rebus yang dilakukan dengan benar dapat memberikan sejumlah manfaat, antara lain:

1. Penurunan Berat Badan: Diet ini dapat membantu Anda menurunkan berat badan dengan cepat, terutama jika diiringi dengan olahraga yang teratur.

Karena diet ini rendah kalori, ia menciptakan defisit kalori yang diperlukan untuk penurunan berat badan.

BACA JUGA:Wah, Ada Pinjaman KUR BRI 2023 Cicilan hanya Rp 5 Ribu per Hari Loh..Cair hingga Jutaan Rupiah

BACA JUGA:Tabel Pinjaman KUR BRI Hari Ini Kamis 28 September 2023, Cek Syarat Pinjaman Disini

2. Pemeliharaan Massa Otot: Diet ini berfokus pada protein, yang penting untuk mempertahankan massa otot tubuh.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: