Konsumsi 5 Makanan Ini, Biar Tetap Prima saat Liburan

Konsumsi 5 Makanan Ini, Biar Tetap Prima saat Liburan

Makanan berprotein membantu atasi lelah-Pixabay -Pixabay.com

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Menikmati masa liburan akhir tahun tentu merupakan saat yang dinanti untuk melepas penat setelah setahun bekerja. 

Namun, bepergian di tengah kondisi cuaca dingin terkadang cukup melemahkan sistem metabolisme tubuh. 

Selain istirahat yang cukup, tentu asupan makanan sehat juga perlu diperhatikan agar stamina tetap prima di tempat wisata.

Nah, ini dia 5 makanan yang bisa bantu kamu tetap prima saat berwisata.

BACA JUGA:Luar Biasa, Ini 7 Manfaat Air Rebusan Daun Pepaya yang Harus Kamu Tahu 

BACA JUGA:Tidak Kapok

1. Buah dan sayuran 

Kata Dokter Buah dan sayuran mengandung antioksidan dan beta-karoten serta vitamin C & E yang mamberikan nutrisi yang penting bagi kondisi kesehatan, termasuk meningkatkan hormon bahagia. 

Diantaranya seperti wortel, brokoli, labu, bayam, ubi jalar, tomat, jeruk, jeruk nipis, jeruk bali, kacang dan biji-bijian. 

2. Makanan kaya karbohidrat kompleks 

Makanan kaya karbohidrat juga penting untuk memberikan stamina dan metabolisme tubuh agar kuat menghadapi segala beban hidup. Diantaranya terdapat pada sereal, gandum dan kacang-kacangan.

3. Protein 

Tak dipungkiri protein sangat dibutuhkan tubuh untuk memberikan energi sehingga sangat memperkuat konsentrasi seseorang dalam pekerjaan. 

BACA JUGA:Perawat RSUD Raden Mattaher Jambi yang Lecehkan Mahasiswi Fakultas Kedokteran, Dapat Sanksi Penurunan Pangkat 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: genpi.co