Pindang Telur Gabus Masakan Khas Sumatera Selatan, Ini Resep dan Cara Membuatnya

Pindang Telur Gabus Masakan Khas Sumatera Selatan, Ini Resep dan Cara Membuatnya

Pindang Telur Ikan Gabus makanan khas Sumatera Selatan -Sumeks.co-

JAMBI-INDEPENDENT.CO.ID - Untuk kamu yang sedang bingung mau masak menu makan siang apa untuk hari ini, jangan khawatir. 

Kamu bisa mencoba masak pindang telur gabus masakan khas Sumatera Selatan lho.

Tenang aja, resep dan cara masak pindang telur gabus masakan khas Sumatera Selatan juga bakal dispill di artikel ini kok. 

Pindang telur gabus masakan khas Sumatera Selatan ini lezat dan menggugah selera.

BACA JUGA:5 Peninggalan Kerajaan Sriwijaya, Cocok untuk Wisata Sejarah di Palembang saat Nataru 

BACA JUGA:Siapa Dalang Pungli 12 Pegawai Dishub Kota Jambi dan Batanghari Hingga Kena OTT Polda Jambi, Ini Penjelasannya

Selain rasanya yang lezat dan nikmat, pindang juga memimiliki beragam varian.

Mulai dari pindang patin, gabus, baung, tulang sapi, lais, udang, dan ikan salai. Ada satu pindang yang tak kalah nikmatnya, yakni pindang telok gabus.

Telok, dalam bahasa Palembang arinya telur. Pindang telur ikan gabus ini nerupakan salah satu kuliner favorit di Kota Palembang.

Sama dengan pindang lainnya, pindang telur ikan gabus memiliki kuah yang kental berwarna kuning kemerahan yang dihasilkan dari cabai merah dan kunyit.

BACA JUGA:Bagaimana Nasib 12 Pegawai Dishub Kota Jambi dan Batanghari yang Kena OTT, Ini Kata Dirreskrimum Polda Jambi 

BACA JUGA:Pengumuman untuk Kepsek SMA dan SMK di Jambi, Disdik Keluarkan Surat Larangan Pungutan dalam Bentuk Apapun

Didalam kuah pindang anda akan menemukan potongan nanas dan tomat yang menambah rasa manis dan asam yang segar saat disantap.

Sesaat sebelum pindang disajikan, daun kemangi juga dimasukkan ke dalam panci hingga mengeluarkan aroma yang menggugah selera. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: sumeks.co